Tutorial Photoshop Soft Coloring Vintage Purple

Tutorial Photoshop Soft Coloring Vintage Purple  – Teknik coloring ini biasa digunakan pada konsep prewedding. Hasil editan akan terlihat retro. Bagimana efek ini bisa berhasil ? alangkah baiknya anda menggunakan kamera yang memiliki Pixel besar untuk menimbulkan hasil editan yang terkesan retro. Biasakan latar diambil secara bokeh / blur.

Biasanya efek Vintage Purple akan kalian temukan hasilnya jika objek dan latar berpadu warna.  dan usahakan ambil objek/model setengah badan. Selain menggunakan teknik manual. Vintage Purple  bisa anda gunakan dengan fitur Action jenis Retro atau bisa menggunakan Camera 360 jika anda menggunakan smartphone. Silahkan kreasikan sendiri efek ini. mainkan semua image adjutsment nya. Selamat Mencoba.

Video – Tutorial Photoshop Soft Coloring Vintage Purple

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *