Cara Membuat Piagam dengan photoshop

Edisi Sebelumnya saya membuat tutorial tentang cara pembuatan poster, sekarang saya akan mempraktekan Cara Membuat Piagam dengan photoshop secara sederhana.

Untuk membuat piagam, biasa kita juga memerlukan logo sebagai pemanis desainnya. Lihat gambar dibawah ini untuk melihat contoh hasilnya.

1. Buatlah file baru dengan ukuran A4, pada bagian header buatlah betuk persegi panjang dengan menggunakan Retangle Tool dan beri warna. setelah itu berilah efek. Layer-Layer Style- Drop Shadow dan Stroke

 

2. untuk bagian footer anda bisa menggunakan Retangle tool lagi atau bisa juga dengan bentuk bebas dengan menggunakan Pen Tool

 

3. Tambahkan Icon/logo  dan Nama Instansi.

4. Untuk menambah menarik, tambahkan garis dengan Line tool

5. Tambahkan beberapa text lainnya yang diperlukan

6. Terakhir tambahkan gambar untuk latarnya, saya menggunakan gambar garuda dengan menurunkan opacity 50%

Silahkan kreasikan sendiri Cara Membuat Piagam dengan photoshop. Semoga bermanfaat.

2 comments

Leave a Reply to aplikasi kartu siswa Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *